Konversi konversi Desimal ke biner dengan JAVA

Bilangan desimal / denary adalah bilangan berbasis 10,yang mempunyai 10 buah buah simbol yaitu 0,1,2,3,4,5,6,7,8,9. Contoh penulisan bilangan desimal : 5010. Ingat, desimal berbasis 10, maka angka 10-lah yang menjadi subscript pada penulisan bilangan desimal.
Bilangan biner adalah  bilangan berbasis 2 yang mempunyai 2 buah simbol yaitu 0 dan 1.  Setiap bilangan pada bilangan biner disebut bit, dimana 1 byte = 8 bit.  Contoh penulisan : 1101112.
  • Konversi dari Desimal ke Biner 
Konversi ( merubah ) bilangan desimal ke biner dapat dilakukan dengan membagi secara terus-menerus bilangan desimal dengan bilangan 2 , dengan memperhatikan sisa pembaginya. Sisa pembagian akan bernilai 1 atau 0. dengan kata lain, bahwa biner terbentu dari sisa pembagian antara bilangan desimal dengan angka 2.Contoh : 5210 akan dirubah menjadi bilangan biner  maka cara penyelaiannya adalah

                                    52 / 2 = 26  sisa  0
                                    26 / 2 = 13  sisa  0
                                    13 / 2 = 6    sisa  1
                                      6 / 2 = 3    sisa  0
                                      3 / 2 = 1    sisa  1
                                      1 / 2 = 0    sisa  1


maka : 5210 =1101002

  • Implementasi  Desimal ke biner dengan java
editor java saya  digunakan untuk membuat konversi dari desimal ke biner yaitu netbeans 6.9

     output dari program :

  • Digg
  • Del.icio.us
  • StumbleUpon
  • Reddit
  • RSS

0 komentar:

Posting Komentar